-->

Ini Contoh berisi kumpulan contoh surat lengkap, surat lamaran, surat permohonan, surat resmi, cv lamaran, contoh proposal, proposal bisnis, proposal permohonan, RAB & Lampiran proposal, Proposal Sponsorship, Contoh project plan, contoh pidato, pidato berbagai bahasa, contoh MC, contoh makalah, makalah ekonomi, makalah bisnis, semua yang berkaitan dengan administrasi sekolah dan pendidikan.

loading...

Contoh Format Surat Pernyataan Tidak Menuntut

Surat pernyataan tidak menuntut merupakan surat yang dibuat oleh pelaku atau pihak yang menerima pemutusan hubungan seperti pemberhentian kerja/PHK, di keluarkan dari sekolah, pemutusan hubungan kerjasama baik berupa dagang atau lainya, pembatalan pembelian barang seperti tanah dsb.

Surat pernyataan tidak menuntut ini biasanya di sepakati atau dibuat oleh kedua pihak sewaktu pertama melakukan hubungan dengan berdasar aturan-aturan yang sudah di sepakati. Dan apabila salah satu pihak menyalahi ketentuan yang ada maka akan diberlakukan pemutusan hubungan tersebut.


CONTOH SURAT PERNYATAAN TIDAK MENUNTUT

Sehubungan dengan (contoh: Surat Pengeluaran dari sekolah, Surat Pemutusan Hubungan Kerja, dll)  ................................................tertanggal  tanggal, bulan, tahun, maka dengan ini saya :

Nama                  : ....................................................................
Jenis kelamin      : ....................................................................
Kelas                  : ....................................................................
Alamat               : ....................................................................

Saya menerima dan menyetujui semua keputusan tersebut dan untuk itu Saya menyatakan tidak akan menuntut berupa apapun atas dasar dan dalih apapun di forum manapun dikemudian hari terhadap (kantor, sekolah,dll)  ................................................................ setelah Surat Pernyataan ini saya tandatangani.

Surat Pernyataan ini dibuat dan ditandatangani di ......................................... pada Hari ....................... tanggal ....................................., dalam 1 halaman dengan bermaterai cukup dibuat sebanyak 1(satu) lembar.


Karyawan/siswa
Materai Rp. 6.000




(Nama Terang)


Itulah contoh surat pernyataan tidak menuntut ganti rugi dengan jalur hukum atau lainya. Untuk contoh surat lainya, Silahkan lihat kumpulan contoh surat lengkap yang ada di blog ini.

Previous
Next Post »
loading...