Surat kesanggupan membuat laporan kegiatan atas penggunaan dana ini saya bagikan buat anda yang membutuhkan contoh format surat seperti ini.
Surat kesanggupan ini biasanya dibuat guna kelancaran proses pencairan dana sekaligus sebagai bukti bahwa yang bersangkutan benar-benar bisa diberikan amanah atas dana yang dicairkan untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Surat kesanggupan ini biasanya dibuat guna kelancaran proses pencairan dana sekaligus sebagai bukti bahwa yang bersangkutan benar-benar bisa diberikan amanah atas dana yang dicairkan untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Baik contoh suratnya dapat anda lihat dibawah ini.
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : ________
NIP : ________
Jabatan : ________
Unit Kerja : ________
Dengan ini menyatakan kesanggupan sebagai berikut :
Demikian Pernyataan ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya.
KOP SURAT
=====================================
PERYATAAN SANGGUP
MELAKSANAKAN KEGIATAN DAN MEMBUAT LAPORAN
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : ________
NIP : ________
Jabatan : ________
Unit Kerja : ________
Dengan ini menyatakan kesanggupan sebagai berikut :
- Mengelola Dana Bantuan Hibah Gubernur Jawa Tengah
- Melaksanakan Kegiatan Pembangunan Pendopo dan Paving dari Dana Hibah Gubernur Jawa tengah
- Mempertanggung Jawabkan hasil pelaksanaan Kegiatan, Secara tertulis dalam bentuk Laporan Pertanggungjawaban Keuangan kepada Gubernur Jawa tengah paling lambat 3 bulan setelah dana di terima.
Demikian Pernyataan ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya.
________, ______ 2014
Kepala _______
_______________
Demikian Pernyataan ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya.
________, ______ 2014
Kepala _______
_______________
NIP. _